Page 4 - Digital Book Berbasis Asesmen Kompetensi Minimum (AKM)
P. 4

PETUNJUK

                                         PENGGUNAAN

                                         DIGITAL BOOK







                  Bagi Guru






             1. Ciptakan  kondisi  kelas  yang  nyaman  dan

                  menyenangkan.
             2. Jelaskan  petunjuk  pembelajaran  menggunakan

                  Digital Book.

             3. Jelaskan  kegiatan  yang  harus  dilakukan  peserta

                  didik.
             4. Berikan  stimulus  agar  peserta  didik  dan  bantu

                  apabila mengalami kendala.

             5. Berikan umpan balik kepada peserta didik.









               Bagi Siswa







             1. Baca            dengan           saksama             komponen              literasi
                  membaca.

             2. Pahami  definisi  dari  beragam  bentuk  teks  pada

                  Digital Book.
             3. Pahami  beragam  contoh  bentuk  teks  dan  cara

                  mencari kata kunci/pesan dalam teks.

             4. Kerjakan paket simulasi AKM dengan benar.
             5. Jika  kamu  mengalami  kesulitan  dapat  bertanya

                  kepada guru.


                                                                                                   v
   1   2   3   4   5   6   7   8   9