Page 6 - BUKU PDF KLS 1 Allah MAHA ESA (1)
P. 6
Keragaman Anggota Keluarga
Ayah Saudara
Laki-laki
Ibu Saudara
Perempuan
Dalam keluarga, kita dapat melihat keberagaman.. Ada Ayah, ada Ibu
yang harus kita patuhi dan sayangi
Begitu juga di sekolah, ada Ibu Guru dan ada bapak Guru yang harus
kita hormati.
Nah,, Ananda
Sampai disini dapat kita simpulkan bahwa, hanya Ada Allah Yang
SATU/ESA,,
Allah Tidak seperti Ciptaannya yang beragam,
Oleh karenaNya Allah memiliki sifat MAHA ESA