Page 46 - BAHAN AJAR SENI BUDAYA (DINI ANDININGSIH) (1)
P. 46

A.  Tujuan Pembelajaran
                                 1.  Mengelompokkan bentuk-bentuk dan jenis patung

                                 2.  Mendeskripsikan bahan dan alat dalam berkarya seni


                                    patung

                             B.  Kegiatan Pembelajaran

                             Kegiatan 3


                             Bentuk-bentuk dan jenis patung


                                    Dilihat dari perwujudan atau bentuknya patung dapat
                               dibedakan menjadi 2 macam antara lain:

                               a.  Patung figuratif/ realis

                                      Patung figuratif/ realis adalah patung yang merupakan
                                  tiruan dari bentuk alam (manusia, binatang dan tumbuhan)
                                  patung ini nyata dalam perwujudannya.















                                             Gambar 47. patung jendral sudirman








                                                                                     38
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51