Page 5 - Zx Diecast
P. 5

05






               B    anyak anak-anak




               hingga dewasa yang
               menyukai mobil. Salah

               satu cara mereka
               mengekpresikan
               kesukaan mereka
               terhadap mobil dengan

               membeli mobil mainan.
               Entah itu dieecast toy
               ataupun mini scale.



               Dengan membeli mobi-
               mobilan terlebih lagi
               mini scale yang
               memiliki detail hampir

               ,bahkan mirip dengan
               mobil aslinya. Mereka
               bisa mengetahui tanpa                    Nissan Silvia S15 LB-Super Silhouette
               harus melihat langsung

               mobil asli apa saja
               yang dimiliki atau ciri
               ciri mobil.



               Seperti Nissan Silvia
               S15 LB-Super
               Silhouette yang sangat
               mirip dari bagian

               bentuk ataupun stiker
               stikernya. Diecast ini
               umumnya dijadikan
               pajangan mengingat

               kualitas yang sesuhai
               harganya.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10