Page 25 - E-MODUL FLUIDA STATIS XI
P. 25
E- MODUL FISIKA UNTUK SMA KELAS XI
3. Hukum Archimedes
Jika suatu benda berada dalam bejana yang terisi zat cair diam maka gaya-gaya dengan arah
horizontal akan saling menghapuskan sehinga resultan gaya = 0. Gaya-gaya dengan arah vertical
yang bekerja pada benda antara lain gaya berat benda, gaya berat zat cair, gaya tekan ke atas (gaya
Archimedes), dan gaya Stokes. Hukum Archimedes menyatakan bahwa: “Gaya apung yang
bekerja pada benda yang dicelupkan sebagian atau seluruhnya ke dalam suatu fluida sama
dengan berat fluida yang dipindahkan oleh benda”. Hukum Archimedes dapat dihitung dengan
persamaan 1.10 sebagai berikut:
= − ℎ (1.10)
Keterangan:
= ( )
= ( )
25