Page 8 - E-LKM
P. 8
B . I N T E R A K S I A N T A R I N D I V I D U
04 Tujuan Pembelajaran
Interaksi antarindividu terjadi dalam suatu populasi. Interaksi tersebut bisa berupa
kompetisi untuk memperebutkan kebutuhan yang sama untuk hidupnya, seperti
kebutuhan akan makanan, air, cahaya, dan ruang. Interaksi kompetisi antarindividu
dalam suatu populasi disebut kompetisi intraspesies. Kompetisi intraspesies bisa
secara langsung atau tidak langsung.
Contohnya interaksi antar ikan kecil di pantai selaki.
video 1
C . I N T E R A K S I A N T A R P O P U L A S I
Suatu habitat umurnnya tidak hanya ditempati oleh satu populasi, tetapi bisa
ditempati oleh beberapa populasi yang hidup berdampingan dan berinteraksi.
Bentuk interaksi antarpopulasi yang berbeda spesies dalam suatu komunitas disebut
antarspesifik, yaitu hubungan antara dua individu yang berbeda spesies, misalnya
ayam dengan tikus, tikus dengan kucing, kelinci dengan harimau, dan sebagainya.
hubungan antarspesifik dapat dikelompokkan menjadi delapan macam bentuk
dasar sebagai berikut:
.
apabila antara dua spesies individu, baik dalam
keadaan terpisah maupun berkumpul, tidak
Netralisme
terjadi saling merugikan ataupun
menguntungkan.
interaksi dua indi vidu dari populasi berbeda
spesies berupa makan-dimakan atau satu
Predasi spesies memakan spesies lainnya. Individu yang
memakan disebut predator dan yang dimakan
disebut mangsa.
E-LKM- Hubungan Makhluk Hidup dengan Lingkungannya 2