Page 4 - KISI-KISI DAN LATIHAN SOAL PTS DASPROGLI2
P. 4

b.  Pasar penjual

                  c.  Pasar industri
                  d.  Pasar pemerintah

                  e.  Pasar distributor


               10.     Periklanan yang efektif menyebabkan merek dipandang lebih elegan, lebih bergaya, lebih

                  bergengsi, dan dapat lebih unggul daripada tawaran pesaing. Hal tersebut merupakan fungsi
                  dari periklanan, yaitu

                  a.  Periklanan
                  b.  Kompetisi

                  c.  Produk

                  d.  Penambahan nilai
                  e.  Daya saing


               11.  Saat ini, terdapat berbagai jenis pemasaran yang dilakukan untuk mengenalkan suatu produk

                    kepada public. Jenis pemasaran ketika permintaaan (pembeli) dan penawaran (penjual)
                    bertemu melalui media online tersebut

                  a.  Digital cloud marketing

                  b.  Public relation marketing
                  c.  Relationshipmarketing

                  d.  Word of mouth marketing
                  e.  CTA


               12.  Salah satu jenis pemasaran yang dapat digunakan dalam mengenalkan produk kepada public

                    adalah menggunakan website pribadi. Seorang penjual akan membuat website khusus dan

                    mengunggah seluruh data informasi terkait produk yang dijual ke website tersebut. Jenis
                    pemasaran ini dikenal dengan istilah

                    a.  Digital cloud marketing

                    b.  Public relation marketing
                    c.  Relationship marketing

                    d.  Word of moth marketing
   1   2   3   4   5   6   7   8   9