Page 22 - C:\Users\MyBook11G\Documents\Flip PDF Professional\MODUL STATISTIKA PRAKTIK (2)\
P. 22

Ayo Berlatih !!

                           Diketahui data Rasa Permen yang disukai 60 siswa

                           kelas XI salah satu SMA di Lampung adalah sebagai
                           berikut

                                 Rasa Permen               Banyaknya

                                    Coklat                      12

                                    Vanilla                     10
                                     Jeruk                       8

                                    Anggur                       9

                                     Kopi                        8
                                     Mint                        4

                                  Strawberry                     7

                                  JUMLAH                        60
                              a.  Buatlah data tersebut dalam bentuk Diagram

                                  Garis.

                              b.  Buatlah data tersebut dalam bentuk Diagram
                                  Batang.

                              c.  Buatlah data tersebut dalam bentuk Diagram

                                  Lingkaran.









                                               17
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27