Kiko yang melihat Iko dan Aiko bertengar, segera mendekat dan menengahi. “Sudah-sudah, kalian ini selalu saja bertengkar. Bertengkar itu tidak baik, Aiko sekarang kamu harus meminta maaf kepada Iko” kata Kiko. 16