Page 60 - MILDEN Edisi XV 2024 E=Book
P. 60
Kolonel Laut (K/W) drg Dwiyani Wastya
W., MARS.,(Kadep Matkes Ladokgi REM)
memaparkan tentang “Bridging Sistem
Pengelolaan Matkes ke dalam SIMRS di
Ladokgi REM.”
Kadep Matkes sebagai narasumber
Kolonel Laut (K/W) Dr (Can). drg. Kasubdep Ren Diklat dan Kasubdep Ops Diklat
Zelvya Purnama Rika Sp.KGA sebagai sebagai narasumber
moderator, berhasil mengarahkan diskusi
yang produktif, menampung aspirasi dan Tujuan dan Harapan
ide inovatif dari seluruh peserta. Sarasehan ini bertujuan untuk
memperkuat silaturahmi, memfasilitasi
diskusi ide dan gagasan, serta
meningkatkan rasa memiliki terhadap
Ladokgi R.E. Martadinata. Lebih dari itu,
kegiatan ini diharapkan dapat menjadi
pemicu lahirnya inovasi dan solusi kreatif
dalam menghadapi tantangan masa
depan, sekaligus memperkuat fondasi
bagi Ladokgi dalam menyongsong
Kolonel laut (K/W) drg Zelvya P. Rika Sp.KGA Ladokgi Emas 2045.
sebagai Moderator
Letkol laut (K) drg. Wayan Tapayasa,
M.M., Sp.KGA dari Departemen Diklat
membawakan materi tentang “Budaya
Organisasi,” dan Letkol laut (K) drg Heru
Subagyo, Sp.Pros menyajikan tentang
“Pendidikan dan Pelatihan di Ladokgi
REM.”
Para narasumber berfoto bersama Kaladokgi REM
60 MILITARY DENTISTRY EDISI XV - 2024