Page 12 - TERMOKIMIA
P. 12

3. Tujuan Pembelajaran








         Melalui buku digital kumpulan soal berbasis argumentasi pada materi
         termokimia, diharapkan agar :

           1.  Siswa dapat memberikan Claim, Evidence dan Warrant pada materi

              Konsep energi
           2. Siswa  dapat  memberikan  Claim,  Evidence  dan  Warrant  pada

              materi kalor
           3. Siswa  dapat  memberikan  Claim,  Evidence  dan  Warrant  pada

              materi sistem dan lingkungan

           4. Siswa dapat menjawab soal mengenai perubahan entalpi berbasis
              argumentasi

           5. siswa mampu memberikan kesimpulan hasil analisis data dengan
              berbasis argumentasi

           6. Siswa  dapat  memberikan  Claim,  Evidence  dan  Warrant  pada

              materi jenis entalpi
           7. Siswa dapat memberikan Claim, Evidence dan Warrant pada materi

              Perubahan entalpi standar secara eksperimen (kalorimeteri)

           8. Siswa dapat memberikan Claim, Evidence dan Warrant pada materi
              Perubahan entalpi standar secara entalpi pembentukan

           9. Siswa dapat memberikan Claim, Evidence dan Warrant pada materi

              Perubahan entalpi standar secara energy ikatan
          10. Siswa dapat memberikan Claim, Evidence dan Warrant pada materi

              Perubahan entalpi standar secara hukum hess
          11. Siswa dapat  menganalisis  data  untuk  membuat  diagram  tingkat

              energi suatu reaksi
          12. Siswa  dapat  menjawab  soal  mengenai  perubahan  entalpi

              beberapa reaksi berbasis argumentasi

          13. Siswa dapat membandingkan perubahan entalpi beberapa reaksi
              berdasarkan data percobaan dengan berbasis argumentasi










                                                           6
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17