Page 23 - E-Modul GAS CHROMATOGRAPHY 1
P. 23

  Mudah digabung dengan instrumen fisika-kimia yang lainnya, contohnya GC/FT-

               IR/MS

              Analisis cepat, biasanya hanya dalam hitungan menit


              Tidak merusak sampel

              Sensitivitas tinggi sehingga dapat memisahkan berbagai senyawa yang saling

               bercampur dan mampu menganalisis berbagai senyawa meskipun dalam

               konsentrasi rendah.



        Kekurangan dari metode ini adalah :



              Terbatas untuk zat yang mudah menguap.

              Kromatografi gas tidak mudah dipakai untuk memisahkan campuran dalam jumlah

               besar.
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28