Page 59 - E-MODUL IPA BERBASIS FLIPBOOK DIGITAL
P. 59

Glosarium




             F

             Feses Zat-zat buangan dari saluran pencernaan

             Filtrasi Penyaringan/pengambilan air dan zat-zat terlarut yang


                     berukuran kecil, termasuk zat-zat buangan metabolik, dari

                     cairan tubuh

             Filtrat Cairan bebas sel yang dikeluarkan dari cairan tubuh oleh

                     sistem ekskresi



             G


             Ginjal Organ yang memiliki fungsi sebagai penyaring darah



             H


             Hati Organ terbesar dalam tubuh vertebrata. Hati berperan dalam

                     menghasilkan empedu, mempersiapkan zat sisa untuk

                     dibuang, dan mendetoksifikasi zat-zat kimia beracun dalam

                     darah

             Hormon ADH (antidiuretic hormone) Hormon yang sering dikenal


                    dengan vasopresin yang dihasikan oleh hipotalamus yang

                    mendorong penyerapan air pada ginjal



             I


             Influenza Penyakit yang dapat disebabkan oleh infeksi ratusan

                    virus. Kelompok virus yang sering menjadi penyebab influenza

                    adalah Orthomyxovirus












                                                                                                              50
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64