Page 70 - HILYUANADA PUTRI_E- MODUL INDUKSI ELEKTROMAGNETIK BERBASIS STEM BERBANTUAN PHET SIMULATION
P. 70

14. Untuk memperbesar ggl induksi dalam suatu kumparan dapat dilakukan dengan

                           cara sebagai berukut, kecuali …
                           A.  Memberbesar penampang kawat

                           B.  Memperbanyak jumlah lilitan kumparan

                           C.  Memakai magnet yang lebih kuat
                           D.  Melilitkan kumparan pada inti besi lunak

                           E.  Memutar kumparan lebih cepat
                        15. Sebuah  transformator  menurunkan  tegangan  listrik  bolak-balik  dari  220  volt

                           menjadi  10  volt,  efisiensi  transformator  60  %,  bila  kuat  arus  pada  kumparan

                           sekunder  6,6  ampere,  maka  kuat  arus  pada  kumparan  primernya  adalah  …
                           ampere.

                           A.  1
                           B.  0,8

                           C.  0,5
                           D.  0,4

                           E.  0,3


                           Note :


                           Klik Link dibawah Ini untuk menjawab Uji Kompetensi Induksi Elektromagnetik.

                                                 https://forms.gle/4GkHUVtcUSaA74Xe8


















                                                                                                        66
     E- Modul Induksi Elektromagnetik

              SMA/MA Kelas XII
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75