Page 29 - Macam Macam Alat Ukur
P. 29
VERNIER CALIPER & MIKROMETER
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah melaksanakan praktikum, peserta didik diharapkan dapat,
1. Menggunakan alat ukur vernier caliper
2. Membaca hasil pengukuran dari alat vernier caliper
3. Menggunakan alat ukur mikrometer
4. Mengkalibrasi alat ukur mikrometer
5. Membaca hasil pengukuran dari alat mikrometer
B. Keselamatan Kerja
1. Gunakanlah alat ukur yang sesuai dengan fungsinya
2. Pegang alat ukur dengan hati hati
3. Jika ada hal yang tidak diketahui bisa ditanyakan kepada guru
C.Alat dan Bahan
1. Vernier Caliper 5. Mikrometer
2. Kampas Kopling Mobil 6 . Camshaft
3. Kampas Rem Mobil 7 . Crankshaft
4. Piston
D.Langkah Kerja
Siapkan alat dan bahan dan lakukan k alibrasi pada alat ukur sebelum
melakukan pengukuran
22