Page 22 - E-MODUL 1 BILANGAN BERPANGKAT_M Dimas Virgiawan
P. 22
Lembar Kerja Siswa
Tujuan :
Setelah mempelajari e-modul ini, peserta
didik diharapkan mampu:
Memahami dan menentukan hasil dari
operasi pada bilangan berpangkat, yaitu
perkalian, pembagian dan perpangkatanan
bilangan berpangkat yang terdapat pada
video pembelajaran berikut.
Media :
Smartphone
Buku Tulis
Alat Tulis
Paket Data
Aplikasi WA/Google Classroom
Petunjuk Kerja :
16 | M. Dimas Virgiawan, S.Pd.

