Page 7 - Modul bab 6 revisi_Neat
P. 7
II. PEMBELAJARAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN 1
A. AYO CAPAI !
Sebelum memulai pembelajaran, kalian harus cermati dan pahami terlebih dahulu
tujuan pembelajarannya, sehingga pembelajaran kalian menjadi lebih terarah. Setelah
mempelajari materi ini diharapkan kalian akan:
• terbiasa membaca al-Qur’an dengan tartil khususnya Q.S. al-Isra’/17: 32, dan Q.S.
an-Nur/24: 2
• Menghafalkan dengan fasih dan lancar Q.S. al-Isra’/17: 32, dan Q.S. an-Nur/24: 2,
serta hadis terkait.
B. AYO GALI
1. Membaca QS. al-Isra’/17: 32
a. Sebelum kita membaca Q.S. al-Isra’/17: 32 simak baik-baik video berikut ini dengan
menekan gambar youtube berikut ini:
b. Setelah menyimak bacaan Q.S. al-Isra’/17: 32 bacalah Q.S. al-Isra’/17: 32 dengan suara
yang lantang dan ulangi beberapa kali hingga kamu hafal
7 MODUL PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS X Tutik Khoirunisa, S.Pd