Page 182 - E-BOOK PEMBELAJARAN TEMATIK
P. 182
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan mengamati media video dan
gambar iklan siswa mampu menganalisis ciri bahasa
iklan dengan tepat. (C4)
2. Dengan kegiatan mengamati media video gambar iklan
produk pertanian siswa mampu menyimpulkan bahasa
pada iklan secara lisan dengan benar. (C5)
3. Dengan kegiatan mengamati vidio dan media gambar
siswa mampu menguraikan
dua makna persatuan dan
kesatuan dengan benar. (C4)
4. Dengan kegiatan mengamati media video dan
gambar siswa mampu mempresentasikan hasil diskusi
dari dua makna persatuan dan kesatuan secara lisan
dengan benar. (C6)
5. Dengan kegiatan mengamati video dan gambar
kegiatan ekonomi siswa dapat menyimpulkan empat
macam peran ekonomi dalam kehidupan masyarakat
dengan benar. (C5)
6. Dengan kegiatan mengamati media video gambar
kegiatan ekonomi siswa dapat mempresentasikan
hasil simpulan bentuk usaha dalam kegiatan ekonomi
masyarakat Indonesia dengan tepat. (C6)
178 178