Page 107 - modul tekstil mala
P. 107
5. Proses scouring bertujuan untuk…
A. menghilangkan bulu-bulu yang tersembul pada
permukaan kain.
B. menghilangkan warna alami pada kain.
C. menghilangkan bagian dari komponen penyusun serat
berupa minyak-minyak, lemak, lilin yang menempel pada
serat.
D. menghilangkan kanji yang terdapat pada serat
6. Dibawah ini beberapa cara yang dapat digunakan dalam
proses penghilangan kanji, kecuali…
A. Metoda perendaman
B. Enzim oksidator
C. Asam encer
D. Proses Desizing
7. Mesin yang digunakan saat proses scouring yang digunakan
untuk memasak kain-kain yang tipis dan tidak boleh
ditegangkan, disebut mesin…
A. Mesin Jigger
B. Mesin Haspel
C. Mesin J-Box
D. Mesin clapbau
8. Proses persiapan penyempurnaan bahan tekstil dengan
tujuan untuk mendapatkan ketahanan bentuk (shape
retention) atau kestabilan dimensi dan tahan kusut, adalah
salah satu tujuan dari proses…
A.Merserisasi
B. Penghilangan Kanji
C. Pemantapan Panas
D. Scouring
Proses Persiapan 97
Penyempurnaan Bahan Tekstil