Page 142 - modul tekstil mala
P. 142

RANGKUMAN







                             Pengelantangan  dikerjakan  terhadap  bahan  tekstil  bertujuan




                         menghilangkan warna alami yang disebabkan oleh adanya pigmen-



                         pigmen alam atau zat-zatlain, sehingga diperoleh bahan yang putih.



                         Pengelantangan  dapat  dilakukan  sampai  memperoleh  bahan  yang



                         putih sekali, bertujuan menghilangkan warna alami yang disebabkan



                         oleh  adanya  pigmen-pigmen  alam  atau  zat-zat  lain,  sehingga




                         diperoleh  bahan  yang  putih.  Zat  pengelantang  yang  bersifat



                         oksidator ada dua golongan, yaitu yang mengandung khlor dan yang



                         tidak  mengandung  khlor.  Pemeriksaan  hasil  pengelantangan  dapat




                         dilihat  secara  visual  dengan  cara  membandingkan  bahan  yang



                         dikelantang  dengan  standar  keputihan  yang  dikehendaki.



                         Selanjutnya,  zat  pemutih  optik  yang  penggunaannya  untuk  dapat



                         menambah  kecerahan  bahan  karena  pembesaran  pantulan  sinar,



                         sehingga kain putih yang diberi zat pemutihan optik nampak lebih




                         putih dan lebih cerah. Penggunaan zat pemutihan optik tergantung



                         dari  hasil  akhir  bahan,  sehingga  dapat  dipakai  tersendiri  atau



                         bersama-sama dengan proses penyempurnaan khususnya.


























































































  132                               Pengelantangan
   137   138   139   140   141   142   143   144   145   146   147