Page 96 - E-Module Pengenalan IoT
P. 96
2. Masukkan URI
Masukkan URI yang ingin anda lakukan request HTTP PUT. anda dapat menggunakan URI
dari device yang telah anda buat. Silahkan untuk mengakses device yang anda miliki pada
platform IoT Antares.
Gambar 3. 37
Cara Memasukkan URI yang akan di request HTTP PUT
Salin Hierarchial URI, lalu masukkan ke dalam URL postman.
3. Masukkan Headers
Kita perlu memasukkan headers sebagai permintaan untuk mengirim data ke platform IoT
Antares. Berikut headers yang perlu dimasukkan.