Page 11 - E-LKPD Rensi Nofika Duri
P. 11
E-LKPD FISIKA
Berbasis Problem Based Learning
Orientasi Masalah Memfokuskan
pertanyaan
Menjaga Kondisi Berpikir
Suatu hari Dimas bersama temannya Farel mau pergi ke puncak paralayang
padang karna disana selain pemandangannya yang indah sunsetnya juga
indah. Awalnya mereka sama-sama jalan ke atas tapi karna lelah Farel
berhenti sebentar, sedangkan Dimas tetap berjalan dan akhirnya Dimas
sampai duluan. Karna Farel belum juga sampai jadi Dimas memanggil Farel
dari atas dengan berteriak sambil memanggil nama Farel. Berdasarkan
ilustrasi tersebut, apakah teriakan Dimas ini terdengar oleh Farel yang masih
berada di bawah puncak?. Kalau tidak bagaimana solusi supaya suara Dimas
terdengar oleh Farel? Mari simak video sebagai berikut!
AYO PERHATIKAN VIDEO
BERIKUT INI !!
2