Page 9 - inverter
P. 9
(3) Pengoperasian/ Kontrol kebisingan suara
ᶃ Mengurangi kebisingan kompresor (Start ON/OFF)
INV.
Beban
Munculnya
Suara
Waktu
NON-INV.
Beban Berhentinya Berhentinya Berhentinya
Suara Suara Suara
Munculnya Munculnya Munculnya
Suara Suara Suara
Waktu
Inverter dapat menurunkan kapasitas pendinginan sesuai kebutuhan sedangkan Non-Inv
bekerja secara ON-OFF.
Hal ini dapat meminimalisasi kebisingan yang diakibatkan oleh Hidup & Matinya kompresor.
AC Non-Inv bekerja secara ON-OFF pada malam hari ketika suhu ruangan tercapai,
yang menyebabkan kebisingan oleh kompresor.
Sebagai tambahan, Fitur “Operasi Senyap” pada Remote Kontrol memberikan tidur yang lebih nyaman
Untuk kualitas tidur
yang lebih baik
Kebutuhan Solusi
Tidur nyaman membutuhkan AC Inverter memberikan Kontrol
level temperatur yang nyaman temperatur yang presisi.
pula.
Lebih lanjut ! AC Inverter bekerja secara halus (bukan
Tidur Nyaman membutuhkan ON-OFF kompresor) dan fitur “Mode Senyap”
keheningan. pada malam hari.
NON-INV berulang kali bekerja secara hidup & mati, dimana dapat menimbulkan kebisingan, dan perasaan
yang tidak nyaman.
AC Inv. selain membuat temperatur yang nyaman, tidak bekerja secara hidup & mati, memberikan
kesejukan udara yang optimal di kamar tidur.
7