Page 25 - E-Modul_Kadek Ayu Nopiani_2017011003
P. 25

BAB III

                                                         EVALUASI


                        1.  Soal Evaluasi
                           1.  Apa yang dimaksud dengan masalah ekonomi!

                           2.  Sebutkan dan jelaskan macam-macam kebutuhan manusia!
                           3.  Apakah yang dimaksud dengan kelangkaan!

                           4.  Sebutkan 3 masalah pokok ekonomi!

                           5.  Sebutkan 4 sistem ekonomi!


                        2.  Kunci Jawaban
                           1.  Masalah ekonomi adalah kesenjangan antara kebutuhan manusia yang

                               tidak terbatas sedangkan alat pemuas kebutuhannya terbatas.
                           2.  a. Kebutuhan menurut Intensitas Kegunaan

                                  • Kebutuhan primer

                                  • Kebutuhan sekunder

                                  • Kebutuhan tersier

                               b. Kebutuhan Menurut Sifat


                                  • Kebutuhan Jasmani
                                  • Kebutuhan Rohani


                               c. Kebutuhan menurut waktu


                                  • Kebutuhan Sekarang
                                  • Kebutuhan Masa Depan


                               d. Kebutuhan menurut subjek


                                  • Kebutuhan individual
                                  • Kebutuhan kolektif

                           3.  Kelangkaan  bisa  diartikan  sebagai  keadaan  yang  menunjukkan  sukar
                               didapatnya sesuatu hal karena jumlahnya yang terbatas.

                           4.  a. Barang dan jasa apa yang akan diproduksi What

                               b.  Bagaimana cara memproduksi How




                                                                                                     20
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30