Page 20 - E-MODUL MENULIS TEKS IKLAN
P. 20

A.        Rangkuman



                        1. Unsur-unsur pembentuk iklan yaitu meliputi sumber, pesan, media, penerima,


                            efek, umpan balik, dan konteks
                        2. Menyimpulkan teks iklan berarti menuliskan gagasan-gagasan pokok sebuah

                             isi teks iklan, slogan, dan poster menjadi ringkasan yang runtut

                        3. Langkah-langkah menyimpulkan iklan

                                a) Membaca dan mengamati iklan
                                b) Menemukan ide pokok dalam iklan

                                c) Menyusun simpulan berdasarkan ide pokok dan kata kunci dari

                                   kalimat penjelas menggunakan kalimat sendiri






































                                                                                                           16
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25