Page 33 - E-MODUL PBL VIRUS
P. 33

2. Mengorganisasikan Siswa untuk Belajar



                             1. 1.  Guru  membentuk  siswa  kedalam  beberapa  kelompok  yang
                                terdiri dari 5-6 orang dalam satu kelompok.
                             2. 2.  Peserta didik diminta untuk merumuskan masalah berdasarkan
                                permasalahan yang telah diberikan kemudian mengidentifikasi

                                jawaban  dari  rumusan  masalah  yang  telah  dibuatnya  melalui
                                penyelidikan!
                             3. 3.  Bekerja  sama  dan  berdiskusilah  bersama  anggota  kelompok
                                mengenai rencana penyelidikan atau solusi yang akan diberikan
                                untuk  menyelesaikan  permasalahan  berdasarkan  artikel  pada
                                orientasi masalah di atas!








                       Buatlah rumusan masalah berdasarkan artikel di atas  pada tempat
                       yang telah disediakan dibawah ini!









                    Rumusan Masalah



                    Contoh :
                    Analisislah  bagaimana  virus  HIV  menyebabkan  penurunan  efektivitas
                    sistem kekebalan tubuh manusia?
                      1.

                      2.

                      3.
                      4.

                      5.

                      6. dst














                   E-Modul Berbasis Problem Based Learning                   Pada Materi Virus               28
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38