Page 13 - KELAS IV TEMA 2 SUBTEMA 3
P. 13
4. Energi bahan bakar bio/Kotoran Hewan
✓ Energi bahan bakar bio merupakan energi yang berasal darimakhluk
hidup, baik dari tumbuhan maupunhewan.
✓ Gas metana dari kotoran hewan ternak digunakan sebagai bahanbakar.
✓ Bahanbakar bio dari tumbuhan di antaranya tumbuhan berbiji yang mengandung minyak,
misalnya bungamatahari, tumbuhan jarak, kelapa sawit, kacang tanah, dan kedelai.
✓ Minyak yang dihasilkan biasa digunakan sebagai campuran solar untukmenjalankan mesin
diesel sehingga disebut biodiesel.
✓ Adapun singkong, jagung, dan sagu dapat diubah menjadibioetanol.

