Page 53 - KELAS IV TEMA 2 SUBTEMA 3
P. 53
Langkah-langkah membuat poster
petunjuk menghemat energi
1. Tentukan isi poster sesuai dengan tema
“Menghemat Energi”.
2. Siapkan kertas berwarna, karton, spidol warna,
dan hiasan berupa gambar.
3. Gunakan bahasa yang santun dan menarik.
4. Tulislah teks petunjuk menggunakan spidol
warna agar menarik.
SD Negeri Kepunten

