Page 38 - PRODUK 3_Neat
P. 38

Pedoman Pensekoran


                       Koreksilah jawaban anda dengan kunci jawaban yang tertera dan hitunglah jawaban
               benar. kemudian implementasikan pada rumus berikut ini untuk mengetahui tingkat

               kepahaman and apada materi kegiatan belajar 1.

                                                            ℎ                      ℎ    
                                           Nilai =                        100%
                                                            ℎ                          

               Kemudian sesuaikan hasil perhitungan skor pada tingkat kategori penguaasaan berikut


                                                 Skor             Kategori
                                              90%-100%           Baik Sekali

                                              80%-89%               Baik

                                              79%-79%              Cukup
                                                <70%              Kurang



                             Apabila skor yang dicapai >80%, maka anda dapat melanjutkan pada
                              kegiatan belajar 2. Dan apabila skor anda <80% maka anda harus
                                 mengulangi kegiatan belajar 1, sampai memenuhi skor untuk
                                        melanjutkan pada kegiatan belajar selanjutnya.





                   F.  Penialaian Diri

                              Lakukan penilaian diri setelah selesai mempelajari kegiatan belajar 1 untuk
                       mengetahui sejauh mana pemahaman anda. Berilah tanda ceklis (√) pada kolom

                       penilaian diri yang sudah disajikan.
                           No.                Deskripsi Kompetensi                  Hasil Penilaian Diri

                                                                                      Ya         Tidak
                           1     Apakah anda memahami persebaran flora dan

                                 fauna di Indonesia?
                           2     Apakah anda dapat menganalisis ancaman

                                 kepunahan Keanekaragaman hayati?
                           3     Apakah anda dapat menganalisis bentuk

                                 pelestarian in situ dan ex situ Keanekaragaman
                                 hayati?







                                                                                                           37
   33   34   35   36   37   38   39   40   41