Page 23 - produk_aslihatulfitriyyah_Neat
P. 23
Penjelasan
OPPenjeka
Penjelasan : 15 Menit
Sekarang kamu akan belajar tentang luas dan keliling jajargenjang,
yuk simak penjelasanya !
a
D F C
D Diketahui :
t
D AB = alas segitiga ABD
DC = alas segitiga BCD
t
Maka AB = DC = a
E DE = tinggi segitiga ABD
A E B B BF = tinggi segitiga BCD
Maka DE = BF = t
Jajargenjang ABD
D D D
a
Gambar 6
Luas Jajargenjang
Pada jajar genjang ABCD ada dua segitiga yaitu segitiga ABD dan segitiga BCD,
maka luas jajargenjang yaitu hasil dari penjumlahan luas kedua segitiga tersebut.
Sesuai materi yang kalian dapatkan sebelumnya yaitu materi segitiga, Diketahui :
luas segitiga ABD = ½ x a x t
= ½ x AB x DE
luas segitiga BCD = ½ x a x t
= ½ x CD x BE
Maka luas jajargenjang = (½ x AB x DE) + (½ x CD x BF)
Karena AB = CD dan DE = BE maka bisa disubtitusikan salah satu
CD subtitusi ke AB dan DE subtitusi ke BE
luas jajargenjang = (½ x AB x DE) + (½ x CD x BF)
= (½ x CD x DE) + (½ x CD x DE)
= 2 x (½ x CD x DE)
= CD x DE
Pada gambar jajargenjang ABCD, CD adalah alas, karena CD = AB = alas
jajargenjang dan DE adalah tinggi jajargenjang .
Maka luas jajargenjang = CD x DE
= a x t
Maka luas jajargenjang adalah a x t
vi