Page 5 - E-MAGAZINE PENCEMARAN LINGKUNGAN BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING.
P. 5
PENCEMARAN?
Hai teman-teman. How are you to day? Sudah siap
mencari pengetahuan dan wawasan baru hari ini? Pada
pembahasan kali ini, kita akan membahas tentang polusi atau
pencemaran lingkungan. Pencemaran lingkungan yang semakin
meningkat akan mengakibatkan dampak buruk pada bumi.
Banjir merupakan salah satu contoh akibat pencemaran
lingkungan. Suhu atau udara bumi yang semakin panas juga
merupakan dampak dari pencemaran lingkungan. Apa kalian tahu
itu? Padahal, bumi merupakan satu-satunya planet yang dapat kita
huni loh! Kalau planet bumi menjadi rusak akibat ulah manusia,
mau tinggal dimana lagi kita??
Hmmm… Apakah teman-teman tahu pencemaran
lingkunga tidak hanya terjadi pada air, namun juga dapat terjadi
pada tanah dan udara. Lalu apakah penyebab, dampak dan solusi
dari semua pencemaran tersebut. Pembahasan dan aktivitas e-
magazine akan membantu untuk mengetahuinya. Melalui e-
magazine kita akan mencari tahu fungsi tumbuhan dalam
mengatasi pencemaran dan tips-tips mengurangi pencemaran
lingkungan.
Kaki pincang harus dipapah
Karena kemarin diinjak jerapah
Bila sembarangan membuang sampah
Pasti penyakit datang berlimpah
Limbah plastik
(http://bitly.ws/GGjk) Ayo selamatkan bumi kita dari
Limbah buah dan sayuran pencemaran lingkungan!! Cintai bumi
(http://bitly.ws/GFZd) seperti kita mencintai diri sendiri.
Saatnya membaca e-magazine
1