Page 29 - MODUL XII SOSIOLOGI_AP_NEW
P. 29

9.  Data yang baik, teratur, lengkap dan terpusat pada lembaga-lembaga pengumpulan data,
                     merupakan syarat modernisasi yang menentukan ketepatan...
                     A.  Pelaksanaan program-program secara sentralisasi
                     B.  Penyusunan program-program secara desentralisasi
                     C.  Penyusunan program-program secara sentralisasi
                     D.  Pengorganisasian program-program secara desentralisasi
                     E.  Pelaksanaan penelitian yang tepat untuk pembangunan

                  10.  Pak Sule tetap ke Puskesmas daripada dukun desa untuk berobat. Ciri-ciri manusia modern
                      pada pernyataan tersebut adalah…
                      A.  Percaya diri
                      B.  Berani bersikap
                      C.  Memiliki perencanaan
                      D.  Percaya pada ilmu pengetahuan
                      E.  Penuh perhitungan

                  11.  Sekalipun sudah kaya dan terkenal Pak Sule tetap mengingat kehidupannya yang bersahaja
                      di masa lalu, sehingga ia rajin menabung dan beramal. Ciri-ciri manusia modern pada
                      pernyataan tersebut adalah…
                      A.  Terorganisasi dan menghargai harkat kemanusiaan
                      B.  Percaya diri dan berani berpendapat
                      C.  Memiliki sikap hidup dan penuh perhitungan
                      D.  Terbuka pada perubahan dan bersikap adil
                      E.  Percaya pada ilmu pengetahuan dan terencana

                  12.  Bercocok tanam dengan mempertahankan tradisi turun temurun terbukti dapat menjaga
                      kelestarian lingkungan hidup. Hal itu karena tanah tidak dieksploitasi berlebihan untuk
                      produktivitas  manusia. Aktivitas tersebut  sesungguhnya  merupakan  modernisasi dalam
                      bidang...
                      A.  Sosial
                      B.  Ekonomi
                      C.  Politik
                      D.  Budaya
                      E.  Keyakinan















                                                               M o d u l  S o s i o l o g i               29

                                                               Dra. Wahyuni Isvandari
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34