Page 25 - Bahan ajar pendidikan pancasila materi norma dan aturan
P. 25
BIODATA PENULIS
Penulis bernama lengkap Ayu Nor
Fadila, lahir di Probolinggo pada
tanggal 10 Oktober 2000. Terlahir
sebagai anak kedua dari 3
bersaudara. Penulis memulai
pendidikan dari Sekolah Dasar Negeri
Pondokwuluh 2, Kecamatan Leces,
Probolinggo, Jawa Timur, tamat 2012.
Lalu penulis melanjutkan pendidikan ke SMP Negeri 1 Leces dan tamat
pada tahun 2015. Kemudian melanjutkan pendidikan di SMA Negeri 1
Leces dan tamat pada tahun 2019. Setelah lulus melanjutkan pendidikan
ke Universitas Jember dan tamat pada tahun 2023. Kemudian
melanjutkan kuliah profesi keguruan sebagai mahasiswa Pendidikan
Profesi Guru Prajabatan Prodi Pendidikan Sekolah Dasar di Universitas
Jember pada tahun 2024.
Penulis menyusun bahan ajar berbasis flipbook mata pelajaran
Pendidikan Pancasila untuk kelas V A. Bahan ajar ini disusun untuk
digunakan oleh peserta didik dan pendidik pada pembelajaran luring
dan daring. Semoga dengan adanya bahan ajar ini memberikan manfaat
bagi pendidik dan peserta didik dalam mempelajari materi ini.
20