Page 27 - MC NEWS DESEMBER 2023 rev7
P. 27

NEWS BRIEF
                                                                                                                 27

                                                                                                                    McNEWS  DESEMBER  2023








































            tersedia jam 11:00-05:00 sedangkan Paket Manis
            tersedia sepanjang hari selama 24 Jam. Ketiga paket
            ini tentunya hanya bisa dipesan melalui layanan pesan
            antar McDonald’s (McDelivery) dan partner delivery
            McDonald’s.
               Dalam rangka peluncuran paket menu baru ini
            tersedia pula merchandise edisi khusus (limited edition),
            yaitu kaos kaki, sarung bantal, dan selimut yang
            dapat dibeli melalui layanan McDelivery dan partner
            delivery McDonald’s. Tak ketinggalan, terdapat pula
            pameran McDelivery Night In di Mal Artha Gading yang
            diadakan mulai 20 November–3 Desember 2023 dan
            terdapat merchandise khusus yang hanya tersedia di
            stan pameran McDelivery Night In, yaitu baju tidur/
            piyama dan sandal kamar.
               Tidak hanya merchandise eksklusif, terdapat
            juga berbagai kegiatan menarik seperti band
            performance, aktivitas McKids, bermain bersama
            Ronald McDonald, game menarik yang berhadiah
            Gift Card McD, dan banyak kegiatan lainnya. Aktivitas
            Fashion Show Piyama diikuti oleh 30 member McKids
            dan dimenangkan oleh Ratu Allea Inara Naila sebagai
            Juara 1, Rafifah Lovely Azzhafirah sebagai Juara 2,
            dan Keinarra Putri Irawan untuk Juara 3. Sementara
            itu Ronald Show diadakan di hari Minggu, 3 Desember
            2023 dan dihadiri oleh 70 anak-anak.
               Melalui program ini, harapannya semoga
            McDelivery selalu menjadi pilihan konsumen saat
            lapar di tengah malam!
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32