Page 8 - Hijau Kertas Binder Lucu Tugas Presentasi
P. 8
Mari Membaca
Anak-anak dimungkinkan dapat
Amati teks di bawah ini ! belajar dan mengerjakan tugas dengan
maksimal di malam hari. Tak ada
Dulu, minimnya penerangan di jalan alasan bahwa gelap menghalangi
membuat kegiatan harus berakhir demi keinginan membaca buku sebelum
kenyamanan dan keselamatan beristirahat demi menambah wawasan.
pengguna jalan. Kini, di kota-kota besar
khususnya, kegiatan di jalan raya terus
berlangsung sepanjang hari. Ketika berbagai kemudahan telah
tersedia di depan mata, tidak ada
Pengiriman barang ke berbagai kota alasan bagi manusia untuk menunda
dapat dilakukan sepanjang hari.Toko- penyelesaian pekerjaannya. Tak ada
toko buka hingga larut malam, alasan bagimana mnusia untuk
sehingga para pekerja masih dapat berhenti mengembangkan diri.
berbelanja aneka kebutuhan setelah
pulang bekerja.