Page 13 - Lembar Kerja Mahasiswa Elektronik Fisika Optik
P. 13

4.  Ukur  besar  sudut  sinar  datang  dan  sinar  bias  yang  dihasilkan  dari
            percobaan  tersebut  dengan  menggunakan  busur  derajat  yang  tersedia

            pada kotak putih bagian pojok kiri.

        5.  Lakukan  langkah  2-4  dengan  merubah  medium  a  menjadi  medium  b
            (missal: medium a = udara, medium b = air, menjadi medium a = air,

            medium b = udara).

        6.  Lakukan  hal  serupa  seperti  langkah  2–4  dengan  salah  satu  medium
            dengan medium yang belum diketahui jenisnya

            Tabel 1. Pembiasan pada prisma.
                  Medium                                        Sifat Bayangan
                                             
                                      
                                                           
                                                    
                 Udara-Kaca       …       …      …      …             …
                 Kaca-Udara       …       …      …      …             …

                  Air-Kaca        …       …      …      …             …
                  Kaca-Air        …       …      …      …             …



                 Laporan



              Laporan akan dikembalikan ke Anda jika tidak sesuai dengan intruksi yang

              diberikan.  Laporan  dikirm  melalui  form  yang  telah disediakan.  Di  dalam
              laporan akhir Anda, Anda harus membahas hal-hal berikut:
              •  Bagaimana  hubungan  antara  sudut  datang  dan  sudut  bias  dengan

                  besarnya pergeseran?

              •  Buatlah  kesimpulan  terkait  percobaan  pada  kaca  plan  paralel
                  berdasarkan rumusan masalah yang dibuat!

                                                                                       13

                                                                             5
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18