Page 3 - E-MODUL RIZA AZRIYANTI_VALIDASI_Neat
P. 3

KATA PENGANTAR



                       Puji syukur penulis panjatkan kehadirat tuhan yang Maha

               Esa,  karena  atas  limpahan  rahmatnya  penulis  dapat

               menyelesaikan  sebuah  modul  elektronik  berbasis  problem


               based  learning  pada  materi  dinamika  gerak  partikel  untuk

               SMA  kelas  XI.  Sholawat  beriring  salam  tak  lupa  penulis


               haturkan  kepada  Rasulullah  SAW  yang  telah  membawa

               manusia sampai ke masa yang penuh dengan ilmu pengetahuan


               seperti saat ini sehingga penulis dapat mengembangkan modul

               ini.

                       Modul  ini  berisi  materi  Dinamika  Gerak  Partikel  yang


               bertujuan  untuk  membantu  siswa  agar  mampu  berfikir  kritis

               dan  belajar  mandiri.  Modul  ini  diharapkan  bias  menjadi

               sumber  belajar  siswa  dalam  proses  pembelajaran.  Penulis


               berharap dengan adanya modul elketronik ini dapat membantu

               menigkatkan  kualitas  pembelajaran  Fisika  khususnya  pada


               materi Suhu dan Kalor.

                       Penulis  menyadari  masih  banyak  kekurangan  dalam


               penyusunan  modul  elektronik  ini.  Oleh  karena  itu,  penulis

               sangat  mengharapkan  kritik  dan  saran  yang  bersifat

               membangun demi kesempurnaan modul yang telah dibuat.


                       Penulis mengucapkan terimakasih kepada berbagai pihak

               yang telah membantu proses penyelesaian modul elektronik ini,


               terutama          kepada        dosen        pembimbing             atas      dedikasi,




                     E-Modul Fisika Berbasis Problem Based Learning                                     ii
   1   2   3   4   5   6   7   8