Page 38 - Levianindi Fauzia_Keanekaragaman Animalia
P. 38
Vertebrata | pisces
Klasifikasi
Kingdom : Animalia
Filum : Chordata
Kelas : Actinopteri
Ordo : Cypriniformes
Famili : Cyprinidae
Genus : Cyprinus
Spesies : Cyprinus carpio
Dokumentasi pribadi, 24/02/23 Author : Linnaeus, 1758
Karakteristik Tubuh Sistem Tubuh
Bentuk pipih dengan warna tubuh
hitam keabuan namun warna lain
juga dapat dimiliki oleh ikan ini
seperti warna emas Insang yang berbentuk lembaran-
Tipe mulut terminal lembaran tipis untuk pertukanran gas
Sisik dengan tipe sikloid Reproduksi terjadi secara eksternal
Memiliki 1 dorsal fin yang terletak di dan ovipar
bagian punggung ikan berfungsi Sistem peredaran darah tertutup
sebagai penstabil saat berenang, Sistem pencernaan meliputi mulut,
2 pectoral fin atau sirip dada , 2 rongga mulut, faring, esofagus,
anal fin atau sirip dubur , 1 caudal pilorus, usus, rektum dan anus
fin atau sirip ekor yang berfungsi
untuk memberikan dorongan pada
saat ikan maju dan 2 abdominal fin
atau sirip ventral atau sirip perut Peranan di Masyarakat
Ikan mas merupakan ikan yang hidup di
daerah perairan air tawar yang sudah
dibudidayakan sejak lama oleh
masyarakat di Waduk Darma dan dapat
dikonsumsi, ikan mas menjadi ikan yang
terpopuler dan paling favorit yang
dikonsumsi masyarakat setempat.
33