Rumah Adat Rumah adat adalah bangunan tradisional yang unik bagi suatu suku atau daerah, dengan ciri khas dalam bentuk, bahan, ornamen, dan filosofi.