Page 32 - ELKPD REVISI VALIDASI
P. 32

Tampilan akan tampak seperti gambar di bawah ini!







                                            1

                           7.  Percobaan  A
                               •  Atur frekuensi pada 1,00 Hz dan tegangan tali pada posisi
                                   sedang.
                               •  Variasikan nilai amplitudo (ubah nilai amplitudo).
                               •  Amati simulasi tersebut.
                               •  Pilih gerak lambat dan setelah posisi tepat tekan tombol
                                   pause pada simulasi.
                               •  Ukurlah  panjang gelombang (  ) yang terjadi menggunakan
                                   penggaris yang ada pada layar.
                               •  Hitung cepat rambat gelombang (v) dengan menggunakan
                                   perumusan    =       
                               •  Masukan data hasil pengamatan dan perhitungan ke dalam
                                   tabel di bawah ini!

                                   Pengaruh amplitudo (A) terhadap    dan v, dengan f tetap
                                                                       Panjang       Cepat rambat
                                    Frekuensi(f)  Amplitudo(A)      gelombang (  )    gelombang(v)
                                    1,00 Hz
                                    1,00 Hz
                                    1,00 Hz

                              Percobaan B
                               •  Atur amplitudo tetap pada 1,50 cm
                               •  Variasikan nilai frekuensi
                               •  Amati simulasi tersebut
                               •  Ukurlah panjang gelombang yang terjadi menggunakan
                                   penggaris yang ada pada layar.





                                                                                                     23
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37