Page 44 - E-MODUL IPA BERBASIS EDUCATION FOR SUSTAINABLE DEVELOPMENT (ESD)
P. 44
Wallace membagi persebaran fauna di Indonesia menjadi dua wilayah, yaitu
fauna wilayah barat (orientalis) dan fauna wilayah timur (australis). Adapun
Webber membagi persebaran fauna di Indonesia menjadi tiga wilayah, yaitu
fauna wilayah barat, peralihan dan timur
Kegiatan berpikir kritis dimana
analisis peserta didik mampu menuliskan
apa yang harus dilakukan dalam
menyelesaikan soal.
Gambar 3.4 Peta persebaran fauna
Sumber : dok. kemendikbud
Amati dan analisis gambar peta persebaran fauna di Indonesia. Apa
saja fauna khas Indonesia yang ada di wilayah barat, peralihan dan
timur Indonesia? Tulis hasil analisismu pada kolom dibawah ini!
35
Daftar Isi