Page 29 - E-book_Momentum dan impuls
P. 29
[50] Konsep Impuls memungkinkan kita untuk memahami
bagaimana gaya yang diterapkan pada suatu objek dalam periode
waktu tertentu dapat menyebabkan perubahan yang signifikan dalam
momentumnya.
2. Hubungan momentum dan Impuls
Perhatikan kejadian pada gambar berikut !
Gambar 2.2 Hubungan momentum dan impuls
[51] Suatu bola yang mula-mula bergerak dengan kecepatan
diberi gaya sebesar F, gaya tersebut bekerja pada bola sehingga
1
mengakibatkan bola tersebut bergerak dipercepat dan kecepatannya
berubah menjadi . [52] Dalam kejadian ini bola akan bergerak
2
dengan percepatan konstan (GLBB) dalam rentang waktu tertentu
(Δt), sehingga berlaku hukum II Newton, dan dapat di tulis :
∑ = .
− 1
2
= . ( )
. Δt = m. ( − )
1
2
. Δt = m −
2
1
atau
I= − I=
1
2
[53] Jadi berdasarkan penurunan persamaan hubungan antara
Impuls (I) dan Momentum (p) di atas dapat disimpulkan bahwa :
18