Page 60 - E-Modul Fisika: Alat Optik
P. 60
agar bayangan terbentuk di retina. Pada kamera letak bayangan
dapat diatur dengan memariasi jarak antara lensa dengan film agar
bayangan terbentuk pada film tersebut.
Gambar 5.2 Cara kerja kamera
Sumber: Fisika ABC
Persamaan yang berlaku pada kamera adalah
= + ′
Dimana :
= Jarak fokus lensa (cm)
= Jarak benda (cm)
′ = Jarak bayangan (cm)
Menghitung lubang diafragma = menghitung angka diafragma
=
Dimana :
= jarak fokus cermin
= jumlah aperture (banyak cahaya yang masuk)
51