Page 13 - E-Modul Fisika: Alat Optik
P. 13

(a) Mata memandang objek berjarak     (b) Mata memandang
               dekat                                  objek berjarak Jauh

                       Gambar 1.3 Kondisi lensa mata saat melihat objek
                                       Sumber: GIPeng

                   Titik dekat (Punctum proximum =    ) adalah titik terdekat
                                                         
              yang masih dapat dilihat dengan jelas oleh mata (±25) cm. Pada

              titik ini lensa mata akan mencembung maksimal.


                                          =          
                                          


                  Titik jauh (punctum remotum =    ) adalah titik terjauh yang
                                                     
                    masih  dapat  dilihat  dengan  jelas  oleh  mata,  jaraknya  tak

                    terhingga. Sehingga lensa mata akan memipih.

                                          = ∞     
                                           











                                          5
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18