Page 7 - Bahan Ajar E-Modul Tema 8 Subtema 2 Pembelajaran 1 Kelas 4
P. 7
Kompetensi Dasar Indikator
Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia
Mencermati
tokoh-tokoh
3.9 3.9 Mencermati tokoh-tokoh yang - Mengidentifikasi keunikan
terdapat pada teks fiksi.
yang terdapat pada teks fiksi. daerah tempat tinggalnya.
hasil
Menyampaikan
4.9
4.9 identifikasi tokoh-tokoh hasil
Menyampaikan yang
terdapat pada teks fiksi secara
identifikasi tokoh-tokoh yang - Menuliskan tokoh-tokoh
lisan, tulis, dan visual.
terdapat pada teks fiksi secara dalam cerita fiksi.
lisan, tulis, dan visual.
Ilmu Pengetahuan Alam Ilmu Pengetahuan Alam
3.4 Menghubungkan gaya - Mengamati gambar orang
dengan gerak pada peristiwa di mendorong dan menarik
lingkungan sekitar. gerobak
4.4 Menyajikan hasil percobaan - Menyebutkan beragam gaya
tentang hubungan antara gaya yang terdapat di lingkungan
dan gerak. sekitar.
Tujuan Pembelajaran
1. Dengan kegiatan mengamati gambar keunikan suatu daerah,
siswa dapat mengidentifikasi keunikan daerah tempat
tinggalnya.
2. Dengan kegiatan membaca teks cerita fiksi, siswa dapat
menuliskan tokoh-tokoh dalam cerita fiksi.
3. Dengan kegiatan mengamati gambar orang melakukan
beragam aktivitas, siswa dapat menyebutkan beragam gaya
yang terdapat di lingkungan sekitar.
4. Dengan kegiatan mencoba melakukan percobaan gaya tarikan,
siswa dapat menjelaskan pengaruh gaya terhadap gerakan
benda.
Subtema 2 Keunikan Daerah Tempat Tinggalku 6