Page 6 - emodul listrik arus searah_weni
P. 6

Indikator pencapaian kompetensi dasar:





                 1. Mendiskusikan dan menganalisis prinsip kerja peralatan listrik searah
                   (DC) dalam kehidupan sehari-hari
                2. Merancang dan melakukan percobaan tentang rangkaian listrik arus
                   searah (DC)
                3. Menganalisis data hasil praktik, membuat grafik, menuliskan
                   persamaan grafik dan gradiennya, serta memprediksi nilai output
                   untuk nilai input tertentu

                4. Membuat dan menyajikan hasil percobaan tentang rangkaian listrik
                   arus searah baik lisan maupun tulisan secara sistematis










                                              Tujuan pembelajaran:



                   Memahami arus listrik dan pengukurannya
                   Memahami hukum ohm
                   Menjelaskan arus listrik dalam rangkaian tertutup

                   Menganalisis hambatan sepotong kawat penghantar
                   Menganalisis rangkaian hambatan
                   Menganalisis gabungan sumber tegangan listrik
                   Memahami hukum II kirchoff
                   Menganalisis energi dan daya listrik
                   Menganalisis prinsip kerja peralatan listrik searah (DC) dalam

                   kehidupan sehari-hari
                   Membuat percobaan tentang rangkaian listrik arus searah
                   Menyajikan hasil percobaan tentang rangkaian listrik arus searah baik
                   lisan maupun tulisan secara sistematis













                                                           vi
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11