Page 14 - E-MODUL SIFAT KOLIGATIF LARUTAN
P. 14
massa larutan
Massa jenis (ρ ) =
massa volume
satuan massa jenis tersebut dapat dinyatakan dalam
-1
gram / mL (g mL ).
B. Hubungan kemolalan dan persen massa
Persentase dapat dinyatakan dengan tiga cara, yaitu
persen massa (% m/m). persen volume (% V/V), dan
persen massa terhadap volume (% m/V). Pada bab ini,
hanya dibahas mengenai persen massa karena akan
sering digunakan dalam pembahasan sifat koligatif
larutan. Untuk memperoleh pembahasan yang lebih
lengkap mengenai konsentrasi larutan, Anda dapat
mempelajari kembali buku Cerdas Belajar Kimia untuk
Kelas X.
Persen massa merupakan pernyataan konsentrasi
yang umum digunakan di toko-toko bahan kimia. Persen
massa adalah jumlah gram zat terlarut dalam 100 gram
massa larutan. Perhitungan persen masa dapat
dirumuskan sebagai berikut.
Massa zat A
Persen (%) = zat A = x 100 %
Massa larutan
7