Page 50 - MODUL IPA KELAS VII
P. 50

52

                                           b). Termometer digital

                                           Termometer  digital  biasanya  menggunakan
                                           termokopel  sebagai  sensornya  untuk  membaca
                                           perubahan nilai tahanan.
                                           Prinsip  kerja  termometer  ini  :    memanfaatkan

                                           karakteristik  hubungan  antara  tegangan  (volt)
                                           dengan  suhu.  Pada  suhu  yang  sama  terjadi
               Gambar 1.10  Termometer digital
               (Sumber :                   perbedaan  tegangan  pada  kedua  logam  yang
               www.upload.wikimedia.org)
                                           dapat  dideteksi  melalui  termokopel.  Beda
                                           tegangan  ini  kemudian  dikonversikan  kembali
                                           menjadi  besaran  suhu  yang  ditampilkan  melalui
                                           layar/monitor  berupa  seven  segmen  yang
                                           menunjukkan     suhu    yang    dideteksi    oleh
                                           termokopel.
                                           Contohnya  :  Termometer  klinis  digital  dan

                                           pirometer optik.
              Gambar 1.11  Pirometer optik
              (Sumber : www.rallynuts.com)




































                                                                                         52
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55