Page 20 - ACHMAD NADJAM_BUKU AJAR TEKNIK TRANSPORTASI_ACHMAD NADJAM_28-11-2020
P. 20
1. Formulasi
Tujuan/sasaran
2. Inventarisasi/
Koleksi data
3. ANALISA
4. Forecasting /
Peramalan
5. Formulasi dari
alternative rencana
6. EVALUASI
7. IMPLEMENTASI
Gambar 1.1. Bagan Alir Proses Perencanaan Transportasi
2.1. Formulasi, tujuan dan sasaran
Tujuan dari perencanaan transportasi cenderung mempunyai tujuan yang sama, antar lain :
mengurangi kemacetan, memperluas pelayanan angkutan umum, mengurangi kecelekaan,
penyediaan fasilitas parkir yang lebih baik, perencanaan transportasi juga digunakan untuk
mengurangi ketidakseimbangan ekonomi, merangsang pariwisata, meningkatkan prestise
kota, memperbaiki lingkungan, dll
2.2. Inventarisasi / koleksi data
11