Page 101 - Salam Cinta Quran - November 2021
P. 101

AMA ZI NG MA G A ZI N            1 101
                                                                             AMA ZI NG MA G A ZI N E E
                                                                                                               01

                               Aksi Do-Nation di




                                          Samarinda



                   D           o-Nation bersinergi dengan     pemulung, tukang parkir, dan pedagang


                               salah seorang mitra di
                                                              kecil
                               Samarinda bernama Edi
                               untuk menyalurkan nasi box     Ia mengaku sangat senang telah
                   salah ruas jalan Samarinda pada Senin      bersinergi dengan Do-Nation. Alangkah
                   (1/11/2021).                               bahagianya bisa berbagi kepada mereka
                                                              yang membutuhkan.
                   Pada kesempatan itu, Do-Nation
                   membagikan 50 nasi box dengan menu         Masya Allah, meskipun sederhana
                   yang terdiri dari nasi putih, ayam goreng,   semoga nasi box yang dibagikan ini
                   sambal, dan lalapan.                       dapat membuat mereka bahagia.
                                                              Untuk kita yang ikut mendukung Do-
                   Edi mengatakan, nasi box dibagikan di      Nation, bisa menjadi salah satu jalan
                   pinggir jalan kepada para pengemis,        mendapatkan surga.
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106